Catatan editor

Berita mengenai bencana banjir bandang di Sumatra, Sulawesi dan Papua beberapa minggu terakhir menunjukkan tren mengkhawatirkan. Bencana yang datang dengan cepat dan mematikan ini semakin sering terjadi di Indonesia.

Perubahan iklim yang mendorong terjadinya curah hujan ekstrem serta gundulnya lereng-lereng yang curam merupakan faktor terjadinya banjir bandang di Indonesia.

Yopi Ilhamsyah, dosen ilmu meteorologi di Universitas Syiah Kuala dan Cut Azizah, dosen teknik sipil Universitas Almuslim menulis bahwa memberdayakan masyarakat yang tinggal di daerah aliran sungai (DAS) untuk konservasi DAS serta menyiapkan sistem peringatan dini untuk banjir bandang sangatlah mendesak.

Prodita Sabarini

Editor Eksekutif

Artikel teratas

Banjir bandang menenggelamkan perkampungan di Bengkulu, 28 April 2019. DIVA MARHA/EPA

Banjir bandang jelang kemarau: absennya data dan mengapa sering berulang?

Yopi Ilhamsyah, Universitas Syiah Kuala; Cut Azizah, Universitas Almuslim

Hingga saat ini, Indonesia belum memiliki data resmi banjir bandang. BNPB lebih menekankan pada bantuan pascabencana. Sementara BMKG belum melayani prediksi banjir bandang secara khusus.

Kesehatan

Lingkungan Hidup

Sains + Teknologi

Politik + Masyarakat

In English

 

Acara-acara yang ditampilkan

China Exponential Growth

Jalan Jendral Sudirman No. 51 Kampus 1 Semanggi, Jakarta, Jakarta Raya, 12930, Indonesia — Unika Atma Jaya

Lebih banyak acara